Sabtu, 20 April 2013

Lowongan Kerja PNS Kementrian Perhubungan 2013

Lowongan Kerja PNS Kementrian Perhubungan 2013 Kementerian Perhubungan (disingkat Kemenhub) merupakan  kementerian dalam Pemerintah Indonesia yang bergerak dalam bidang urusan transportasi. Kemenhub dipimpin oleh seorang Menteri Perhubungan (Menhub).

Demi mendukung visi dan misi Kementerian Perhubungan Republik Indonesia melalui Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan (BPSDM Kemenhub) mengundang masyarakat Indonesia terbaik untuk bergabung di Seleksi Calon Taruna Nilai Akhir (SIPENCATAR) 2013.

Bagi anda yang sedang mencari pekerjaan dan berminat untuk bergabung dan berakarir bersama Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan (BPSDM Kemenhub), Persiapkan diri anda dan segera daftarkan diri anda.

Berikut Informasi persyaratan serta tata cara pelamarannya, Semoga informasi lowongan kerja di Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan (BPSDM Kemenhub) bermanfaat untuk anda.

Tabel Posisi dan Kualifikasi :
Sumber gambar : http://bpsdm.dephub.go.id/
Tabel
Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan (BPSDM Kemenhub)

 Persyaratan Umum
  1. Pria / wanita dengan usia maksimal 23 tahun pada bulan Agustus 2013
  2. Belum menikah dan bersedia untuk tidak menikah selama masa pendidikan
  3. Min tinggi badan 160 cm untuk Pria dan 155 cm untuk Perempuan
  4. Mahasiswa semester terakhir dari perguruan tinggi dipersilahkan untuk mengajukan permohonan
Jika teman-teman memenuhi persyaratan dan berminat dengan posisi di Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan (BPSDM Kemenhub), siahkan kirimkan surat lamaran kerja, CV dan berkas pendukung lainnya ke alamat yang telah ditentukan. Batas pengiriman lamaran ditutup pada tanggal 31 Mei 2013. 
Sumber lowongan kerja | Official Source

Semoga informasi lowongan kerja di Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia Perhubungan (BPSDM Kemenhub) ini bermanfaat untuk anda,

Tidak ada komentar:

Posting Komentar